Sumber : Makupella Politeknik ATK Yogyakarta 2015
Hari bumi adalah hari pengamatan tentang bumi yang dicanangkan setiap tahun pada tanggal 22 april dan diperigati secara internasional. Hari bumi dirancang untuk meningkatkan kesadaran dan apresiasi terhadap planet yang ditinggali manusia ini yaitu Bumi. Dicanangkan oleh Senator Amerika Serikat Gaylord Nelson pada tahun 1970 seorang pengajar lingkungan hidup.
Pada Hari bumi kali ini Organisasi MAKUPELLA ( Mahasiswa Kulit Peduli Alam) Politeknik ATK Yogyakarta memperingati hari bumi dengan melakukan kegiatan yang berupa penanaman pohon,sosialisasi tentang hari bumi dan Pemberian bantuan Buku Bacaan di SD kadiresa, Bantul.
Informasi selengkapnya di sini !!